Mengapa anak wungsu dianggap sebagai penjelmaan dewa hari?
Lea
Karena pada masa pemerintahannya gemilang.anak wungsu adalah raja yang paling banyak meninggalkan prasasti dan ia berhasil mewujudkan kerajaan yang aman,damai dan sejahtera.oleh karena itu ia dianggap oleh rakyatnya sebagai penjelmaan dewa hari.
0 votes Thanks 3
gracesanita
Anak Wungsu adalah Raja Bali Kuno yang paling banyak meninggalkan prasasti (lebih dari 28 prasasti) yang tersebar di Bali Utara, Bali Tengah, dan Bali Selatan. Anak Wungsu memerintah selama 28 tahun, yaitu dari tahun 1049 sampai 1077. Ia dianggap sebagai penjelmaan Dewa Wisnu.