August 2018 2 117 Report
Pahlawan Tiada Kenal Lelah





Terbentang dihadapan mata

Ku mulai melihatnya

Tatapan wajah sumringah

Didalam kelas berkaca-kaca



Begitu trampil dalam mengajar

Membimbing tiada lelah

Tiada kenal asa

Walau tanpa tanda jasa



Guru…………………….???

Mereka hanyalah manusia biasa

Tapi megapa dia tiada punyai rasa jenuh

Dalam menyajikan ilmu



Begitu banyak jasa-jasanya

Begitu curah kasih sayang nya

Tapi mengapa slalu saja

Tak pernah dihargai anak didiknya????

puisi diatas menggunakan gaya bahasa/majas apa ? sertakan buktinya !

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.