Rutin melakukan lompat tali dapat meningkatkan elastisitas dan ketahanan otot di bagian bawah. Aktivitas ini juga dapat meminimalkan risiko cedera kaki bagian bawah.
Apabila rutin melakukan lompat tali setiap hari, otot dan tendon di area betis akan lebih kuat dan terlatih.
Jawaban:
Melatih otot kaki
Penjelasan:
Rutin melakukan lompat tali dapat meningkatkan elastisitas dan ketahanan otot di bagian bawah. Aktivitas ini juga dapat meminimalkan risiko cedera kaki bagian bawah.
Apabila rutin melakukan lompat tali setiap hari, otot dan tendon di area betis akan lebih kuat dan terlatih.