Kingdom Plantae terdiri dari: Bryophyta, Pteridophyta, dan Spermatophyta. Ciri Bryophyta yang membedakannya dari Pteridophyta adalah ....
a. mengalami pergiliran keturunan, sporanya lebih dari 2 macam b. berkembang biak dengan spora, fase sporofit lebih dominan c. akar, batang, dan daun yang jelas, memiliki kumpulan sporangium d. gametofit berumur lebih panjang daripada sporofit, belum memiliki pembuluh angkut e. mempunyai daun steril dan daun fertil yang berfungsi untuk membuat spora
dea10
b. berkembang biak dengan spora, fase sporofit lebih dominan
22 votes Thanks 89
herapermatasari
Bryophyta adalah tumbuhan lumut, sedangkan pterydophyta tumbuhan paku. Dilihat dari siklus hidupnya jawaban yang tepat adalah D