Mapel = IPS Kelas = 7 Bab = Masyarakat Indonesia pada Masa Praaksara, Hindu-Buddha, dan Islam Pembahasan =
Jawaban => B. Mesolithikum
Mesolithikum berasal dari kata 'Meso' yang artinya tengah dan 'Lithos' yang artinya batu sehingga zaman ini dinamakan zaman batu tengah. Pada zaman ini, ditemukan kebudayaan Kjokkenmoddinger yang berarti sampah dapur. Kjokkenmoddinger merupakan timbunan kulit kerang dan siput yang telah menggunung. Di Kjokkenmoddinger ditemukan kapak genggam Sumatera. Bentuknya sudah lebih baik dan mulai halus daripada zaman sebelumnya.
Verified answer
Mapel = IPSKelas = 7
Bab = Masyarakat Indonesia pada Masa Praaksara, Hindu-Buddha, dan Islam
Pembahasan =
Jawaban => B. Mesolithikum
Mesolithikum berasal dari kata 'Meso' yang artinya tengah dan 'Lithos' yang artinya batu sehingga zaman ini dinamakan zaman batu tengah. Pada zaman ini, ditemukan kebudayaan Kjokkenmoddinger yang berarti sampah dapur. Kjokkenmoddinger merupakan timbunan kulit kerang dan siput yang telah menggunung. Di Kjokkenmoddinger ditemukan kapak genggam Sumatera. Bentuknya sudah lebih baik dan mulai halus daripada zaman sebelumnya.