Peristiwa rengasdengklok adalah peristiwa yang terjadi akubat dari perbedaan pendapat antara golongan muda dengan golongan tua mengenai waktu pelaksanaan proklamasi.
Golongan muda ingin segera melaksanakan proklamasi tanpa pengaruh jepang sedangkan golongan tua berpendapat bahwa proklamasi harus mendapat persetujuan pihak jepang.
Atas dasar kesepakatan itu maka pada tanggal 16 Agustus 1945 golongan muda membawa ir. Soekarno dan Drs. Moh hatta ke Rengasdengklok. golongan muda itu diantaranya Sukarni, Yusuf kunto, dan Singgih. tujuan dari pengasingan tersebut adalah agar soekarno dan moh. hatta terhidar dari pengaruh Jepang.
Semoga Membantu ya ^_^ dan jangan lupa laporin ya jawabannya : )
Verified answer
Peristiwa rengasdengklok adalah peristiwa yang terjadi akubat dari perbedaan pendapat antara golongan muda dengan golongan tua mengenai waktu pelaksanaan proklamasi.Golongan muda ingin segera melaksanakan proklamasi tanpa pengaruh jepang sedangkan golongan tua berpendapat bahwa proklamasi harus mendapat persetujuan pihak jepang.
Atas dasar kesepakatan itu maka pada tanggal 16 Agustus 1945 golongan muda membawa ir. Soekarno dan Drs. Moh hatta ke Rengasdengklok. golongan muda itu diantaranya Sukarni, Yusuf kunto, dan Singgih.
tujuan dari pengasingan tersebut adalah agar soekarno dan moh. hatta terhidar dari pengaruh Jepang.
Semoga Membantu ya ^_^ dan jangan lupa laporin ya jawabannya : )