Jelaskan proses terbentuknya pembuahan ganda pada magnoliophyta
NathasyatgSerbuk sari jatuh ke kepala putik sebagai awal terjadinya proses penyerbukan pada angiospermae. Inti sel dalam serbuk sari akan membelah membentuk inti vegetatif, inti generatif 1, dan inti generatif 2. Setelah beberapa saat, serbuk sari akan berkecambah membentuk tabung serbuk sari sebagai jalan menuju kantung embrio. Inti sel serbuk sari nantinya akan berjalan di sepanjang tabung serbuk sari untuk mencapai kantung embrio.Pembuahan ganda adalah proses yang terjadi pada pembentukan biji tumbuhan angiospermae (berbiji tertutup). Disebut pembuahan ganda karena terjadi dua pembuahan pada proses pembentukan biji. Pembuahan pertama menghasilkan zigot dan pembuahan kedua menghasilkan endosperma (cadangan makanan)
1 votes Thanks 3
octaniamaharani
Pembuahan ganda adalah proses yg terjadi pada pembentukan biji tumbuhan angiospermae ( berbiji tertutup ). disebut pembuahan ganda karena terjadi dua pembuahan pada proses pembentukan biji . pembuahan pertama menghasilkan zigot dan pembuahan kedua menghasilkan endosperma ( cadangan makanan) semoga membantu
semoga membantu