•Suksesi primer adalah perubahan dari tidak ada organisme menjadi ekosistem yang stabil.
•Suksesi sekunder adalah perubahan dari sudah ada organisme menjadi ekosistem yang stabil.
Penjelasan:
Satuan-satuan dalam ekosistem
1.Individu
individu adalah makhluk hidup yang berdiri sendiri atau secara fisiologi bersifat bebas.Contoh: seekor kuda zebra yang berdiri sendiri mampu memenuhi kebutuhanya secara mandiri
2.Populasi
Populasi adalah sekumpulan makhluk hidup sejenis yang hidup dihabitat tertentu. makhluk hidup dikatakan sejenis apabila memiliki persamaan bentuk tubuhdan dapat melakukan perkawinan yang akan menghasilkan keturunan fertil(subur).Contoh: disebuah kolam terdapat beberapa ekor mujair(populasi mujair).Kepadatan populasi dirumuskan:
•populasi akan berkurang jika:
-mortalitas(kematian)
-emigasi(perpindahan ketempat lain)
•Populasi akan bertambah jika:
-Natalitas(kelahiran)
-Imigasi(perpindahan dari tempat lain)
3.Komunitas
adalah seluruh populasi makhluk hidup yang hidup didaerah tertentu.contoh:di sebuah hutan terdapat populasi kijang,populasi harimau,dan populasi pohon karet,berbagai jenis makhluk hidup yang terdapat dihalaman sekolah.
4.ekosistem
adalah kesatuan komunitas dengan lingkungan hidupnya yang membentuk hubungan timbal balik
•Berdasarkan proses terjadinya ekosistem dibedakan menjadi 2:
a)ekosistem alam adalah ekosistem yang terjadi tanpa campur tangan manusia atau terjadi secara alami.contoh: danau,rawa,sungai,hutan, padang rumpur,dan gurun
b)ekosistem buatan adalah ekosistem yang terjadi karena campur tangan manusia.contoh: akuarium,kolam,sawah,ladang, dan tambak.
•Berdasarkan tempatnya ekosistem dibedakan menjadi 2:
Jawaban:
•Suksesi primer adalah perubahan dari tidak ada organisme menjadi ekosistem yang stabil.
•Suksesi sekunder adalah perubahan dari sudah ada organisme menjadi ekosistem yang stabil.
Penjelasan:
Satuan-satuan dalam ekosistem
1.Individu
individu adalah makhluk hidup yang berdiri sendiri atau secara fisiologi bersifat bebas.Contoh: seekor kuda zebra yang berdiri sendiri mampu memenuhi kebutuhanya secara mandiri
2. Populasi
Populasi adalah sekumpulan makhluk hidup sejenis yang hidup dihabitat tertentu. makhluk hidup dikatakan sejenis apabila memiliki persamaan bentuk tubuhdan dapat melakukan perkawinan yang akan menghasilkan keturunan fertil(subur).Contoh: disebuah kolam terdapat beberapa ekor mujair(populasi mujair).Kepadatan populasi dirumuskan:
•populasi akan berkurang jika:
-mortalitas(kematian)
-emigasi(perpindahan ketempat lain)
•Populasi akan bertambah jika:
-Natalitas(kelahiran)
-Imigasi(perpindahan dari tempat lain)
3.Komunitas
adalah seluruh populasi makhluk hidup yang hidup didaerah tertentu.contoh:di sebuah hutan terdapat populasi kijang,populasi harimau,dan populasi pohon karet,berbagai jenis makhluk hidup yang terdapat dihalaman sekolah.
4.ekosistem
adalah kesatuan komunitas dengan lingkungan hidupnya yang membentuk hubungan timbal balik
•Berdasarkan proses terjadinya ekosistem dibedakan menjadi 2:
a)ekosistem alam adalah ekosistem yang terjadi tanpa campur tangan manusia atau terjadi secara alami.contoh: danau,rawa,sungai,hutan, padang rumpur,dan gurun
b)ekosistem buatan adalah ekosistem yang terjadi karena campur tangan manusia.contoh: akuarium,kolam,sawah,ladang, dan tambak.
•Berdasarkan tempatnya ekosistem dibedakan menjadi 2:
a)ekosistem darat(terestrial). contoh:hutan,ladang,padang rumput,kebun
b)ekosistem air(akuatik). contoh:kolam,sungai,dan danau
•ekosistem cenderung mengalami perubahan. perubahan ini dapat terjadi secara perlahan-lahan(suksesi). suksesi dibedakan menjadi 2:
a)suksesi primer adalah perubahan dari tidak ada organisme menjadi ekosistem yang stabil
b)suksesi sekunder adalah perubahan dari sudah ada organisme menjadi ekosistem yang stabil.
5.Bioma dan Biosfer
a)Bioma adalah ekosistem yang terbentuk karena perbedaan letak geografis dan astronomis. contoh:bioma tundra,bioma hutan hujan tropis,bioma sabana
b)Biosfer adalah kumpulan dari ekosistem yang terdapat dibumi contoh:air,atmosfer,dan berbagai macam ekosistem.
Jadi,dapat disimpulkan bahwa:
•Suksesi primer adalah perubahan dari tidak ada organisme menjadi ekosistem yang stabil.
•Suksesi sekunder adalah perubahan dari sudah ada organisme menjadi ekosistem yang stabil.
===============================
Detail jawaban
•Kelas:VII SMP
•Mapel:Biologi
•Bab:8(Interaksi makhluk hidup dengan lingkungan)
•Kode:7.4.8
•Kata kunci:ekosistem dan pelestarianya,satuan dalam ekosistem,komunitas,ekosistem,individu,populasi,komunitas.