Jawaban:
Nada adalah bunyi yang beraturan, dan memiliki frekuensi tunggal tertentu.
Macam-macam nada:
1. Nada harmonis
2. Nada melodis
Sedangkan
Tangga nada adalah susunan berjenjang dari nada-nada.
Macam-macam tangga nada:
1. Tangga nada pentatonis
2.Tangga nada diatonis
3. Tangga nada kromatis
4. Tangga nada modal
5. Tangga nada penuh
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Jawaban:
Nada adalah bunyi yang beraturan, dan memiliki frekuensi tunggal tertentu.
Macam-macam nada:
1. Nada harmonis
2. Nada melodis
Sedangkan
Tangga nada adalah susunan berjenjang dari nada-nada.
Macam-macam tangga nada:
1. Tangga nada pentatonis
2.Tangga nada diatonis
3. Tangga nada kromatis
4. Tangga nada modal
5. Tangga nada penuh