December 2018 1 913 Report
Hasil pembakaran sempurna 0,44 gram senyawa Hidrokarbon dilewatkan berturut - turut pada tabung yang berisi CaCl2 dan tabung yg berisi KOH.Setelah reaksi selesai,diketahui pertambahan massa tabung yg berisi KOH 1,32 gram.Dari hasil analisis tersebut dapat diperoleh kesimpulan bahwa senyawa Hidrokarbon tersebut komposisinya(Ar:C=12,H=1,O=16)adalah...
A.67,07% C dan 32,93%H
B.18,29% C dan 81,71% H
C.75%C dan 25%H
D.83,33%C dan 16,67%H
E.81,82%C dan 18,18%H
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.