Gambar di atas adalah penampang enam buah drum yang berbentuk tabung dengab jari jari 24cm. hitunglah panjang tali minimal yang diperlukan untuk mengikat enam buah drum tersebut
IcukSugiarto
Dik : r = 24 cm Banyak drum = 6 Dit : Panjang tali minimal untuk mengikat drum = ? Penyelesaian : Cara I Untuk 6 buah drum, satu drumnya memiliki jari-jari 24 cm, maka : Rumus untuk mencari panjang tali menggunakan jari-jari : Panjang Tali = 12 r + 2 π r ⇒ 12 × 24 cm + 2 × 3,14 × 24 cm ⇒ 288 cm + 150,72 cm ⇒ 438,72 cm
Cara II Rumus untuk mencari panjang tali menggunakan diameter 48 cm (2xr=2x24=48), maka : Panjang Tali = 6 d + π d ⇒ 6 × 48 cm + 3,14 × 48 cm ⇒ 288 cm + 150,72 cm ⇒ 438,72 cm
NB : - rumusnya dapat berubah tergantung banyak lingkarannya jadi kita berpatokan pada diameter atau jari-jari setiap lingkaran. - Untuk jawaban diatas saya pakai 2 cara, tergantung dari anda akan pilih yg mana.
51 votes Thanks 198
IcukSugiarto
Ok, Jadikan yg terbaik ya, dengan memberi label terbaik :)
angelarafiqah
kenapa di diketahuinya d=60, bukan 48 ?
IcukSugiarto
Oh iya dobel, mungkin akibat ngerjain soal yg banyak, ok akan saya ganti...
Banyak drum = 6
Dit : Panjang tali minimal untuk mengikat drum = ?
Penyelesaian :
Cara I
Untuk 6 buah drum, satu drumnya memiliki jari-jari 24 cm, maka :
Rumus untuk mencari panjang tali menggunakan jari-jari :
Panjang Tali = 12 r + 2 π r
⇒ 12 × 24 cm + 2 × 3,14 × 24 cm
⇒ 288 cm + 150,72 cm
⇒ 438,72 cm
Cara II
Rumus untuk mencari panjang tali menggunakan diameter 48 cm (2xr=2x24=48), maka :
Panjang Tali = 6 d + π d
⇒ 6 × 48 cm + 3,14 × 48 cm
⇒ 288 cm + 150,72 cm
⇒ 438,72 cm
NB :
- rumusnya dapat berubah tergantung banyak lingkarannya jadi kita berpatokan pada diameter atau jari-jari setiap lingkaran.
- Untuk jawaban diatas saya pakai 2 cara, tergantung dari anda akan pilih yg mana.
6.48 +2(3,14)24
288 +150,72
438,72