Dalam ruangan tertutup yang volumenya 4L, pada suhu dan tekanan tertentu 0,4 mol gas A direaksikan dengan 0,8 mol gas B menurut persamaan reaksi : A(g) + 3B(g) -> 2C(g) pada 5 detik pertama, A yang bereaksi sebanyak 0,2 mol. tentukan: a. lanju reaksi terhadap A (vA) b. laju reaksi terhadap B (vB) c. laju reaksi terhadap C (vC)