December 2018 1 134 Report
BUATLAH PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI
1. Pak Agus menyetorkan uang tunai Rp 10.000.000, peralatan Rp 5000.000, dan perlengkapan Rp 2.500.000
2. Membayar beban sewa ruangan kantor untuk masa satu tahun sebesar Rp 600.000
3. Membayar beban serba-serbi sebesar Rp 250.000
4. Menerima pendapatan jasa dari CV Melati sebesar Rp 200.000
5. Membeli peralatan seharga Rp 500.000 dan perlengkapan Rp 300.000 dari Toko Mawar dan dibayar Rp 350.000
6. Pak Agus menyetorkan uang tunai ke perusahaan Rp 1.500.000 untuk menambah modal
7. Menerima pinjaman dari Bank Mandiri untuk menambah modal sebesar Rp 5000.000
8. Pendapatan usaha Rp 1.250.000 dari PT Sedap Malam baru terima Rp 750.000
9. Melunasi utang usaha kpd Toko Mawar sebesar Rp 450.000
10. Menerima piutang usaha kepada Toko Mawar sebesar Rp 500.000
11. Diangsur pinjaman bank Rp 500.000 dan bunganya Rp 50.000
12. Perlengkapan yang terpakai selama bulan Mei seharga Rp 250.000
13. Membayar beban gaji dan upah karyawan sebesar Rp 500.000
14. Pak Agus mengambil peralatan seharga Rp 150.000 untuk keperluan pribadi
15. Peralatan yang tersisa disusutkan Rp 200.000


More Questions From This User See All

Recommend Questions



Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.