berikan contoh bentuk kegiatan yang bertentangan dengan prinsip bineka tunggal ika
Nafayra
Pluralisme Agama Bhineka Tunggal Ika (berbeda tetapi tetap satu) sendiri secara prinsip berbeda dengan prinsip pluralisme. Dalam Bhineka Tunggal Ika, yang di maksud dengan kata Tunggal bukan bermakna Lebur , namun Kesatuan/ Bersatu . Karena tidak mungkin sesuatu yang berbeda itu dapat dilebur menjadi satu. akan tetapi semangat kesatuanlah yang menjadi pondasi slogan kata Bhineka tunggal ika itu sendiri.
Contohnya: Pernikahan, apakah setelah menikah, dua orang manusia akan lebur menjadi satu? tentunya tidak manusia itu tetap 2, Namun, ikatan pernikahan itulah yang menciptakan suatu semangat kesatuan yang membentuk suatu keluargalah yang sesungguhnya merupakan eksistensi dari Bhineka Tunggal Ika itu sendiri
Contoh lain yang bertentangan dengan bhineka tunggal ika adalah: Diskriminasi terhadap perbedaan yang dimiliki oleh orang lain, atau bisa dikatakan kita memilih-milih teman. Kita cenderung enggan berteman jika ia berasal dari kalangan rendah. Diskriminasi terhadap warna kulit, bangsa yang memiliki kulit putih cenderung mengucilkan bangsa yang berkulit hitam Diskriminasi terhadap perbedaan Ras maupun Kasta.
Bhineka Tunggal Ika (berbeda tetapi tetap satu) sendiri secara prinsip berbeda dengan prinsip pluralisme. Dalam Bhineka Tunggal Ika, yang di maksud dengan kata Tunggal bukan bermakna Lebur , namun Kesatuan/ Bersatu . Karena tidak mungkin sesuatu yang berbeda itu dapat dilebur menjadi satu. akan tetapi semangat kesatuanlah yang menjadi pondasi slogan kata Bhineka tunggal ika itu sendiri.
Contohnya:
Pernikahan, apakah setelah menikah, dua orang manusia akan lebur menjadi satu?
tentunya tidak manusia itu tetap 2, Namun, ikatan pernikahan itulah yang menciptakan suatu semangat kesatuan yang membentuk suatu keluargalah yang sesungguhnya merupakan eksistensi dari Bhineka Tunggal Ika itu sendiri
Contoh lain yang bertentangan dengan bhineka tunggal ika adalah:
Diskriminasi terhadap perbedaan yang dimiliki oleh orang lain, atau bisa dikatakan kita memilih-milih teman. Kita cenderung enggan berteman jika ia berasal dari kalangan rendah.
Diskriminasi terhadap warna kulit, bangsa yang memiliki kulit putih cenderung mengucilkan bangsa yang berkulit hitam
Diskriminasi terhadap perbedaan Ras maupun Kasta.