DenmazEvanKategori Soal : Bahasa Indonesia Kelas : 7 Materi : Teks Biografi Kata Kunci : teks, biografi
Pembahasan :
Hai, saya coba bantu jawab yaa.. Sebelumnya saya akan jelaskan biografi itu apa..
Biografi merupakan riwayat hidup atau kisah hidup seseorang yang ditulis oleh orang lain. Nah, jika riwayat hidup nya ditulis oleh dirinya sendiri maka disebut autobiografi.
Dalam teks biografi harus memuat hal-hal sebagai berikut: Identitas ⇒ nama, tempat, tanggal lahir, latar belakang keluarga, dll Peristiwa yang dialami orang tersebut ⇒ seperti: karya dan penghargaan yang diterima dan permasalahan yang pernah dihadapinya
Ciri-ciri Teks Biografi:Strukturnya terdiri atas: - Orientasi - Peristiwa/ Masalah - Reorientasi
Kemudian, harus memuat informasi berdasarkan fakta dalam bentuk narasi. Faktanya berdasarkan pengalaman hidup seseorang yang patut diteladani atau di contoh dan dapat dijadikan motivasi.
Kelas : 7
Materi : Teks Biografi
Kata Kunci : teks, biografi
Pembahasan :
Hai, saya coba bantu jawab yaa.. Sebelumnya saya akan jelaskan biografi itu apa..
Biografi merupakan riwayat hidup atau kisah hidup seseorang yang ditulis oleh orang lain. Nah, jika riwayat hidup nya ditulis oleh dirinya sendiri maka disebut autobiografi.
Dalam teks biografi harus memuat hal-hal sebagai berikut:
Identitas ⇒ nama, tempat, tanggal lahir, latar belakang keluarga, dll
Peristiwa yang dialami orang tersebut ⇒ seperti: karya dan penghargaan yang diterima dan permasalahan yang pernah dihadapinya
Ciri-ciri Teks Biografi:Strukturnya terdiri atas:
- Orientasi
- Peristiwa/ Masalah
- Reorientasi
Kemudian, harus memuat informasi berdasarkan fakta dalam bentuk narasi.
Faktanya berdasarkan pengalaman hidup seseorang yang patut diteladani atau di contoh dan dapat dijadikan motivasi.