Toleransi adalah suatu sikap yang harus wajib dimiliki oleh manusia agar mereka dapat saling berkomunikasi,dan bekerja sama dengan baik.
Sikap toleransi memiliki peran untuk saling menghormati,sopan santun,mengasihi, mengingatkan,dan saling merhargai satu sama yang lainnya.Sikap toleransi tidak mengharapkan kita jika memiliki sikap yang saling membeda-bedakan,tidak mau bekerja sama,diskriminasi antar golongan dan masyarakat.Contoh sikap toleransi adalah
1)Tidak mengolok-olok agama lain untuk masuk ke agama kita
2)Saling berbagi cerita terhadap sesama
3)Tidak mengganggu teman yang sedang menjalankan aktifitas agama,sperti membunyikan petasan di masjid
TOLONG JADIKAN JAWABAN TERBAIK
KATA KUNCI:TOLERANSI
Toleransi adalah suatu sikap yang harus wajib dimiliki oleh manusia agar mereka dapat saling berkomunikasi,dan bekerja sama dengan baik.
Sikap toleransi memiliki peran untuk saling menghormati,sopan santun,mengasihi,
mengingatkan,dan saling merhargai satu sama yang lainnya.Sikap toleransi tidak mengharapkan kita jika memiliki sikap yang saling membeda-bedakan,tidak mau bekerja sama,diskriminasi antar golongan dan masyarakat.Contoh sikap toleransi adalah
1)Tidak mengolok-olok agama lain untuk masuk ke agama kita
2)Saling berbagi cerita terhadap sesama
3)Tidak mengganggu teman yang sedang menjalankan aktifitas agama,sperti membunyikan petasan di masjid