December 2023 1 2 Report
Apa jadinya jika di dalam keluarga tidak ada aturan, di sekolah tidak ada tata tertib, di lingkungan
masyarakat tidak ada norma-norma sosial, dan di negara tidak ada hukum atau undang-undang? Apa ya
yang akan terjadi? Kekacauan di semua lini kehidupan bermasyarakat maupun bernegara?
Apapun itu, penegakan hukum tak dipungkiri menjadi sangat penting untuk ditaati dan dilaksanakan oleh
seluruh lapisan masyarakat, sehingga bisa menciptakan keamanan, ketentraman, dan ketertiban dalam
kehidupan masyarakat maupun negara. Untuk mewujudkan hal tersebut, maka perlu ada upaya dalam
melakukan proses perlindungan dan penegakan hukum. Ini berlaku pula di Indonesia.

Pertanyaan:
Menyoal tentang penegakan hukum, menurut anda bagaimanakah cara berpikir seseorang yang
memahahami ilmu filsafat hukum dalam memandang setiap persoalan hukum yang terjadi? Jelaskan
analisis Anda secara konkrit!

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.