" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2025 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Verified answer
Atas = dua sebagai bilangan asli. sedangkan setengah sebagai bilangan pecahan. jadi disitu dua setengah atau kalo didesimalkan jadi 1/2 = 0,5 Jadi 2+0,5= 2,5.sedangkan yang bawah 2 × 0,5 = 1
maaf kalo salah. silahkan tanya :)
Matematika SD Kelas IV
1] Bagian atas
2 1/2 → adalah bentuk bilangan rasional, yaitu gabungan dari bilangan bulat dan bilangan pecahan
jika diubah menjadi
2 1/2 = (2 x 2 + 1)/2
= 5/2
= (5 x 50) / (2 x 50)
= 250 / 100
= 250%
= 250/100
= 2,5
selain itu, 2 1/2 = 2 + 1/2
= 2 + 0,5
= 2,5
2] Bagian bawah
2 x 1/2 → adalah bentuk operasi bilangan, yaitu bilangan bulat dikali bilangan pecahan
2 x 1/2 = 2/2
= 1