Ada yang tahu kenapa kalo gelas aqua kalo di balikin trus diinjek meledak itu karena apa?
novitaanggraeny
Saat gelas tersebut dibalikan maka udara di dalam gelas akan terperangkap. apabila gelas tersebut diinjak, maka gelas akan mendapat tekanan dan udara di dalam gelas akan terdesak dan mencari jalan keluar, oleh karena itu saat gelas diinjak akan menimbulakna ledakan dan robeknya permukaan gelas
ramadhana21Saat gelas tersebut dibalikan maka udara di dalam gelas akan tertutup / hampa. apabila gelas tersebut diinjak, maka gelas akan mendapat tekanan dan udara di dalam gelas akan terdesak dan mencari jalan keluar, oleh karena itu saat gelas diinjak akan menimbulkan ledakan dan robeknya pada permukaan gelas :)
0 votes Thanks 2
soniasaragih11
tapi pada saat penutup gelas aqua dilepaskan kemudian diinjak, kemungkinan kecil menimbulkan ledakan. (jelaskan)