Selisih uang Rani & Andi adalah Rp. 100.000. Jika Rani memberikan 1/8 uangnya kpd Andi mk uang mereka menjadi sama banyaknya. Jumlah uang Rani dan Andi semula adalah... a. 700.000 b. 800.000 c. 900.000 d. 1.000.000 e. 1.100.000 #caranya gmn?
Alfarell
Selisih = 100.000. Kita harus menganalisa bagaimana supaya uang mereka berjumlah sama? Yup! Benar! 1/2 dari selisih harus dibagikan ke Andi (50.000). Dan disoal disebutkan bahwa Rani memberikan 1/8 uangnya. Jadi bisa disimpulkan bahwa = 50.000 adalah 1/8 uang Rani. = Sehingga total uang Rani = 50.000*8/1 = 400.000 dan uang Andi = 400.000-100.000 = 300.000 Total = 400.000+300.000 = 700.000
Kita harus menganalisa bagaimana supaya uang mereka berjumlah sama? Yup! Benar! 1/2 dari selisih harus dibagikan ke Andi (50.000). Dan disoal disebutkan bahwa Rani memberikan 1/8 uangnya. Jadi bisa disimpulkan bahwa
= 50.000 adalah 1/8 uang Rani.
= Sehingga total uang Rani = 50.000*8/1 = 400.000 dan uang Andi = 400.000-100.000 = 300.000
Total = 400.000+300.000 = 700.000