8. Faktor- faktor produksi dalam kegiatan ekonomi dapat dibedakan menjadi empat. Manakah pernyataan di bawah ini yang paling benar yang merupakan faktor-faktor produksi dalam kagiatan ekonomi…. a. SDM, Modal, Karyawan dan satpam. b. SDA, SDM,kurir dan Kewirausahaan c. SDA, SDM, Modal dan kewirausahaan d. SDA, Karyawan, modal dan tempat usaha 9. Antara kegiatan produksi, distribusi dan konsumsi saling berhubungan. Barang yang dihasilkan produsen tidak akan bermanfaat jika tidak sampai ke tangan konsumen. Maka dalam proses ini dibutuhkan kegiatan distribusi. Pelaku yang melakukan kegiatan ekonomi tersebut dikenal dengan sebutan …. a. Distribusi b. Distributor c. Konsumen d. Konsumsi 10. Berikut ini yang merupakan unsur-unsur penting dalam distribusi adalah …. a. Pelaku saluran distribusi dan aktivitas distribusi b. Tujuan dari saluran distribusi, pelaksana distribusi. c. Aktivitas, pelaku saluran distribusi dan tujuan dari saluran distribusi d. Aktivitas, pelaku saluran distribusi dan pelaksana saluran distribusi 11. Perhatikan pernyataan ini: 1) Melakukan pengumpulan dan penyebaran informasi. 2) Melakukan pengembangan dan penyebaran komunikasi. 3) Melakukan komunikasi mengenai minat pembeli. 4) Melakukan usaha untuk mencapai tujuan akhir mengenai harga. diatas merupakan tugas yang harus dilakukan oleh seorang …. Pernyataan diatas merupakan tugas yang harus dilakukan oleh seorang …. a. Produsen b. Distributor c. Konsumen d. Saluran distributor 12. Pak ahmad seorang pembuat tempe. Selain memproduksi tempe dia juga menjual tempanya sendiri tanpa bantuan orang lain. Kegiatan Pak Ahmad tersebut termasuk kegiatan …. a. Distribusi langsung b. Produksi distribusi c. Produksi konsumsi d. Distribusi tak langsung
9. B
10. D kali
11. A kali
9 B
10 C
11 A
12 A
smg bermanfaat..