6. seorang bapak membeli sebuah mobil seharga Rp 50.000.000. karena alasan tertentu maka mobil tersebut dijual dengan harga Rp 45.000.000,00. presetase kerugiannya adalah ... A. 5% B. 10% C. 20% D. 25% Alasannya: .....
13. Abi membeli televisi berwarna dengan harga Rp 1.000.000,00 dan dikenakan pajak pertambahan nilai (PPn) sebesar 10%. uang yang harus dibayar oleh Abi adalah .... A. Rp 1.100.000,00 B. Rp 1.150.000,00 C. Rp 1.200.000,00 D. Rp 1.250.000,00 Alasannya: .....
6. kerugian = rugi : harga beli x 100%
kerugian = (50.000.000 - 45.000.000) : 50.000.000 x 100%
kerugian = 5.000.000 : 50.000.000 x 100%
kerugian = 5 : 50 x 100%
kerugian = 500 : 50 %
kerugian = 10% (B)
13. uang bayar = harga beli + PPN
uang bayar = 1.000.000 + 10%
uang bayar = Rp 1.100.000,00 (A)
#ASAREL•SI_HEBAT
Semoga membantu ^^