aurelia0987654321
PERIBAHASA 1. Kalah jadi abu menang jadi arang, artinya pertengkaran tidak akan menguntungkan pihak manapun 2. Asal ada kecilpun pada, artinya kalau tak ada rejeki yang besar rejeki kecilpun cukup 3. Ada udang dibalik batu, ada maksud tujuan tertentu 4. Adu lidah artinya berdebat 5. Bagai air di daun talas artinya orang yang tidak memiliki pendirian UNGKAPAN 1. Angkat topi = Salut 2. Kambing hitam = orang yang selalu dipersalahkan 3. Tenaga kuda = kuat sekali 4. Tangan dingin = Selalu berhasil dalam mengobati/bercocok tanam 5. Kulit badak = tidak tahu malu 6. Anak angkat = anak adopsi/anak tiri 7. Angkat tangan = menyerah dengan putus asa 8. Angkat kaki = melarikan diri/pergi dengan terpaksa 9. Kepala batu = keras kepala 10. Cari muka = cari perhatian
4 votes Thanks 3
elmanahdhahp7bh9j
Peribahasa: 1. Tak ada rotan, akar pun jadi berarti bila tak ada sesuatu yang baik dapat dilakukan, maka yang kurang baik pun dapat dilakukan juga. 2. Menepuk air di dulang malah terpercik muka sendiri berarti seseorang yang melakukan suatu hal namun malah memalukan nama baik diri sendiri. 3. Air beriak, tanda tak dalam berarti seseorang yang banyak berbicara biasanya dia tidak pandai.
elmanahdhahp7bh9j
4. Air dicucur jatuhnya ke pelimbahan juga berarti kebiasaan orangtua yang menurun kepada anaknya. 5. Air susu, dibalas air tuba berarti seseorang yang melakukan hal baik kepada yang lain, tetapi dia malah membalasnya dengan hal yang jahat.
iPandaaPeribahasa 1. Besar pasak daripada tiang. Artinya lebih besar pengeluaran daripada pendapatan. bisa dibilang orang yang tidak bisa mengatur keuangan. 2. Ada uang abang di sayang, tak ada uang abang ditendang. Artinya hanya mau bersama disaat senang saja tetapi tidak mau tahu disaat sedang susah. 3. Air beriak tanda tak dalam. Artinya orang yang banyak bicara biasanya tidak banyak ilmunya. 4. Harimau mati meninggalkan belang, gajah mati meninggalkan gading, manusia mati meninggalkan nama.Artinya setiap orang yang sudah meninggal pasti akan dikenang sesuai dengan perbuatannya di dunia. 5. Bagai pungguk merindukan bulan. Artinya seseorang yang membayangkan atau menghayalkan sesuatu yang tidak mungkin.
Ungkapan 1. Jago Merah = Api Kebakaran 2. Bunga Tidur = Mimpi 3. Panjang Tangan = Suka Mencuri 4. Tinggi Hati = Sombong 5. Rendah Hati = Baik 6. Otak Udang = Bodoh 7. Berbunga-bunga = Senang 8. Naik Darah = Marah 9. Mata Pencaharian = Pekerjaan 10. Banyak Akal = Pandai :)
1. Kalah jadi abu menang jadi arang, artinya pertengkaran tidak akan menguntungkan pihak manapun
2. Asal ada kecilpun pada, artinya kalau tak ada rejeki yang besar rejeki kecilpun cukup
3. Ada udang dibalik batu, ada maksud tujuan tertentu
4. Adu lidah artinya berdebat
5. Bagai air di daun talas artinya orang yang tidak memiliki pendirian
UNGKAPAN
1. Angkat topi = Salut
2. Kambing hitam = orang yang selalu dipersalahkan
3. Tenaga kuda = kuat sekali
4. Tangan dingin = Selalu berhasil dalam mengobati/bercocok tanam
5. Kulit badak = tidak tahu malu
6. Anak angkat = anak adopsi/anak tiri
7. Angkat tangan = menyerah dengan putus asa
8. Angkat kaki = melarikan diri/pergi dengan terpaksa
9. Kepala batu = keras kepala
10. Cari muka = cari perhatian
1. Besar pasak daripada tiang. Artinya lebih besar pengeluaran daripada pendapatan. bisa dibilang orang yang tidak bisa mengatur keuangan.
2. Ada uang abang di sayang, tak ada uang abang ditendang. Artinya hanya mau bersama disaat senang saja tetapi tidak mau tahu disaat sedang susah.
3. Air beriak tanda tak dalam. Artinya orang yang banyak bicara biasanya tidak banyak ilmunya.
4. Harimau mati meninggalkan belang, gajah mati meninggalkan gading, manusia mati meninggalkan nama.Artinya setiap orang yang sudah meninggal pasti akan dikenang sesuai dengan perbuatannya di dunia.
5. Bagai pungguk merindukan bulan. Artinya seseorang yang membayangkan atau menghayalkan sesuatu yang tidak mungkin.
Ungkapan
1. Jago Merah = Api Kebakaran
2. Bunga Tidur = Mimpi
3. Panjang Tangan = Suka Mencuri
4. Tinggi Hati = Sombong
5. Rendah Hati = Baik
6. Otak Udang = Bodoh
7. Berbunga-bunga = Senang
8. Naik Darah = Marah
9. Mata Pencaharian = Pekerjaan
10. Banyak Akal = Pandai :)