(1.) perhatikan persamaan garis lurus berikut. i) y= -2x+4 ii) y= -5x+7 iii) y= 1/2x - 2/3 iv) 3y-x=7 persamaan garis lurus yang melalui titik (1,2) adalah .... (2.) Garis dengan persamaan berikut yang mempunyai gradien -2 adalah ... (3.) Garis yang menghubungkan titik (3,5) dan (-1,-3) tegak lurus dengan garis yang menghubungkan titik ...
tolong pakai cara ya jawabnya please soalnya mau dikumpulkan besok jam pertama
helmysaleh
1. substitusi nilai (1,2) ke persamaan :
(i) 2 = -2(1)+4 2 = 2 (memenuhi)
(ii) 2 = -5(1)+7 2 = 2 (memenuhi)
(iii) 2 = 1/2(1) -2/3 (tidak memenuhi)
(iv) 3(2)-1 = 7 (tidak memenuhi)
jadi persamaan yang melalui titik (1,2) adalah persamaan (i) dan (ii)
2. persamaan umum garis lurus adalah : y = mx+c m adalah gradien, maka persamaan yang memiliki gradien -2 adalah persamaan (i)
3. gradien yang melalui (3,5) dan (-1,-3) : (y2-y1)/(x2-x1) (-3-5)/(-1-3) = 2
syarat tegak lurus adalah m1 x m2 = -1 maka : 2 x m2 = -1 m2 = -1/2
maka persamaan yang tegak lurus harus memiliki gradien -1/2
(i) 2 = -2(1)+4
2 = 2 (memenuhi)
(ii) 2 = -5(1)+7
2 = 2 (memenuhi)
(iii) 2 = 1/2(1) -2/3 (tidak memenuhi)
(iv) 3(2)-1 = 7 (tidak memenuhi)
jadi persamaan yang melalui titik (1,2) adalah persamaan (i) dan (ii)
2. persamaan umum garis lurus adalah :
y = mx+c
m adalah gradien, maka persamaan yang memiliki gradien -2 adalah persamaan (i)
3. gradien yang melalui (3,5) dan (-1,-3) :
(y2-y1)/(x2-x1)
(-3-5)/(-1-3) = 2
syarat tegak lurus adalah m1 x m2 = -1
maka :
2 x m2 = -1
m2 = -1/2
maka persamaan yang tegak lurus harus memiliki gradien -1/2