1). pada sekelompok data dengan rata-rata 6 ditambah data sebesar 8 nilai rata-ratanya menjadi 6,2 . jika pada data ini ditambahkan lagi data berikut : 4,5,6,8,7,4 maka nilai rata-ratanya menjadi ... A. 5,9 B. 6 C. 6,1 D. 6,2 E. 6,3
2) dari 9 org terdiri 5 pria dan 4 wanita, akan dipilih seorang ketua,sekretaris,bendahara. peluang terpilih ketua pria atau bendahara wanita adalah... A. 13/16 B. 13/17 C. 13/18 D. 13/19 E. 13/20
arifwicaksono92
1. 6 x n + 8 / (n+1) = 6,2 6n + 8 = 6,2 n + 6,2 8 - 6,2 = 6,2n - 6n 0,2 n = 1,8 n = 1,8 / 0,2 = 9
2) misalkn a+b=1 , maka a=1-b. Jika a dan b dianggap saling berlainan, maka untuk mendapatkan suatu kemungkinan, kita harus menghitung 1 (kmungkinan pasti) dikurangi kemungkinan yg berlainan dgn yg dcari. Jadi kemungkinan yg berlainan dg ketua pria atau bendahara wanita adalah ketua wanita, bendahara pria, dan sekretaris pria atau wanita.
kmungkinan kt wnt, sk pr, bdhr pr= 4/9 x 5/8 x 4/7= 80/504
kmungkinan kt wnt, sk wnt, bdhr pr= 4/9 x 3/8 x 5/7 = 60/504 misal a = kmungkinan sk kt pria dan bdhr wnt, maka a= 1 -(60+80)/504= 1 - 140/504= 364/504= 13/18
6 x n + 8 / (n+1) = 6,2
6n + 8 = 6,2 n + 6,2
8 - 6,2 = 6,2n - 6n
0,2 n = 1,8
n = 1,8 / 0,2 = 9
{6,2 (n+1) + 4+5+6+7+8+4 } / (n+1 +6)
= {6,2 (10) + 34 } / (16)
= (62+34) / 16
= 96/16 = 6
(B)
6,2x+6,2=6x+8
31x+31=30x+40
x=9
rata2=6(9)8+4+5+6+8+7+4/16=96/16=16
2) misalkn a+b=1 , maka a=1-b. Jika a dan b dianggap saling berlainan, maka untuk mendapatkan suatu kemungkinan, kita harus menghitung 1 (kmungkinan pasti) dikurangi kemungkinan yg berlainan dgn yg dcari. Jadi kemungkinan yg berlainan dg ketua pria atau bendahara wanita adalah ketua wanita, bendahara pria, dan sekretaris pria atau wanita.
kmungkinan kt wnt, sk pr, bdhr pr= 4/9 x 5/8 x 4/7= 80/504
kmungkinan kt wnt, sk wnt, bdhr pr= 4/9 x 3/8 x 5/7 = 60/504
misal a = kmungkinan sk kt pria dan bdhr wnt, maka
a= 1 -(60+80)/504= 1 - 140/504= 364/504= 13/18