20. Bentuk tarian yang mengungkapkan kehendak atau keyakinan yang gerakannya sangat sederhana baik dalam gerakan, busana, tata rias, iringan, maupun tempat pertunjukannya disebut .... A. tari primitif B. tari klasik C. tari modern D. tari rakyat
Tari primitif adalah tarian yang mengungkapkan kehendak atau keyakinan melalui gerak atau unsur karya tari yang lain dengan sangat sederhana. ... Tari rakyat adalah tarian yang hidup dan berkembang di kalangan rakyat jelata
Jawaban:
A. Tari primitif
Penjelasan:
Tari primitif adalah tarian yang mengungkapkan kehendak atau keyakinan melalui gerak atau unsur karya tari yang lain dengan sangat sederhana. ... Tari rakyat adalah tarian yang hidup dan berkembang di kalangan rakyat jelata