Jawaban:
Median adalah nilai tengah,yang ditentukan dengan cara diurutkan dari yang terkecil setelah itu menentukan nilai tengah nya.
Median=1,1,1,1,2,2,2,3,3,4,4,5
=2+2=4
=4÷2=2
Jadi median tersebut adalah 2.
Modus adalah nilai yang sering muncul .
1=4
2=3
3=2
4=2
5=1
Jadi modus tersebut adalah 1, karena 1 adalah nilai yang sering muncul.
Mean adalah nilai rata²,yang ditentukan dengan cara menjumlahkan seluruh nilai tersebut dan membaginya dengan banyak nilai nya.
(1+2+3+2+4+5+2+4+3+1+1+1)÷12
=29÷12
=2,417
Semoga membantu (◍•ᴗ•◍)
maaf kalau salah ya
" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "
© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.
Jawaban:
Median adalah nilai tengah,yang ditentukan dengan cara diurutkan dari yang terkecil setelah itu menentukan nilai tengah nya.
Median=1,1,1,1,2,2,2,3,3,4,4,5
=2+2=4
=4÷2=2
Jadi median tersebut adalah 2.
Modus adalah nilai yang sering muncul .
1=4
2=3
3=2
4=2
5=1
Jadi modus tersebut adalah 1, karena 1 adalah nilai yang sering muncul.
Mean adalah nilai rata²,yang ditentukan dengan cara menjumlahkan seluruh nilai tersebut dan membaginya dengan banyak nilai nya.
(1+2+3+2+4+5+2+4+3+1+1+1)÷12
=29÷12
=2,417
Semoga membantu (◍•ᴗ•◍)
maaf kalau salah ya