1. Di antara faktor-faktor berikut : (1) Jumlah lilitan kumparan (2) Laju perubahan fluks magnet (3) Arah medan magnet Yang mempengaruhi GGL induksi pada kumparan adalah?
a. 1 dan 3 b. 1 dan 2 c. 2 saja d. 2 dan 3 e. 3 saja
2. perhatikan pernyataan berikut! (1) Elektron dapat keluar dari logam saat disinari gelombang elektromagnet (2) Lepas tidaknya elektron dari logam ditentukan oleh frekuensi cahaya yang datang (3) Fungsi kerja setiap logam selalu sama Pernyataan yang benar berkaitan dengan efek fotolistrik adalah?
a. 1,2, dan 3 b. 1 dan 2 c. 1 dan 3 d. 1 saja e. 3 saja
3. Persamaan model atom Rutherford dengan model atom Bohr adalah?
a. Elektron beredar menggelilingi inti pada lintasan tertentu b. Selama menggelilingi inti, gaya sentripental pada elektron dibentuk oleh gaya tarik elektromagnet c. massa atom sebagian besar berada di inti dan sebagian besar atom merupakan ruang kosong d. atom terdiri dari inti yang bermuatan positif dan elektron beredar menggelilingi inti e. atom merupakan bola bermuatan yang terdiri dari muatan positif yang berada di inti dan elektron yang tersebar pada permukaan bola
• Ya. Efek Fotolistrik : Peristiwa terlepasnya elektron saat disinari cahaya . Cahaya : GE. • Ya. Dengan syarat f > f₀ • Tidak. Karena panjang gelombang , frekuensi pasti berbeda.
3. D
Teori atom Rutherford dan Bohr sama - sama menjelaskan ttg elektron yang bergerak mengelilingi inti.
Verified answer
....1. B
Sesuai Rumus : ε = - N (ΔΦ / Δt)
2. B
• Ya. Efek Fotolistrik : Peristiwa terlepasnya elektron saat disinari cahaya . Cahaya : GE.
• Ya. Dengan syarat f > f₀
• Tidak. Karena panjang gelombang , frekuensi pasti berbeda.
3. D
Teori atom Rutherford dan Bohr sama - sama menjelaskan ttg elektron yang bergerak mengelilingi inti.