Andrea mengatakan bahwa persamaan y/2=8/x bukanlah persamaan perbandingan berbalik nilai karena bentuknya tidak y=k/x.Jelaskan dan perbaiki kesalahan yang disampaikan oleh Andrea.
carinna
Y/2 = 8/x merupakan persaamaan perbandingan berbalik karena bentuknya
15 votes Thanks 20
Brillianttt
Y/2 = 8/x setara dengan y = 2.8/x y = 16/x ----> y = k/x
Pernyataan Andrea salah karena bentuknya sama dengan y = k/x, sehingga perbandingan tersebut termasuk persamaan perbandingan berbalik .
merupakan persaamaan perbandingan berbalik karena bentuknya
setara dengan
y = 2.8/x
y = 16/x ----> y = k/x
Pernyataan Andrea salah karena bentuknya sama dengan y = k/x, sehingga perbandingan tersebut termasuk persamaan perbandingan berbalik .