Pada tanggal 6 Agustus 1945 sebuah bom atom bernama Little Boy dijatuhkan pesawat Amerika, Enola Gay di Hiroshima, Jepang pada pukul 8:16 pagi. Kejadian itu langsung menewaskan 80.000 orang serta menyebabkan kematian 60.000 lainnya hingga akhir tahun akibat penyakit yang disebabkan bom tersebut
Jawaban:
Pada tanggal 6 Agustus 1945 sebuah bom atom bernama Little Boy dijatuhkan pesawat Amerika, Enola Gay di Hiroshima, Jepang pada pukul 8:16 pagi. Kejadian itu langsung menewaskan 80.000 orang serta menyebabkan kematian 60.000 lainnya hingga akhir tahun akibat penyakit yang disebabkan bom tersebut