September 2023 0 6 Report
Perusahaan Mentari menggunakan sistem periodik dalam mencatat transaksi persediaannya. Berikut ini data persediaan selama bulan Mei 2010 1 Mei Persediaan awal 30 unit Rp 800.000/unit Rp 24.000.000 15 Mei Pembelian 25 unit Rp 1.000.000/unit Rp 25.000.000 24 Mei Pembelian 35 unit Rp 1.300.000/unit Rp 45.500.000 90 unit Rp 94.500.000 Apabila jumlah penjualan pada bulan Mei sebanyak 70 unit, hitunglah nilai persediaan akhir pada bulan Mei 2010 dan harga pokok penjualan dengan menggunakan metode penilaian (a) FIFO, (b) LIFO), (c) biaya rata-rata​

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.