Tulislah contoh pernyataan yang berisi penjelasan maksud atau tujuan menelepon untuk hal-hal berikut ini. a. Menyampaikan rencana kunjungan kemuseum perjuangan. b. Rencana untuk mengunjungi paman pada musim liburan. c. Mendaftar sebagai peserta bimbingan belajar. d. Memesan tiket pesawat untuk pergi kekota lain
Fatiha714
A. Saya berencana untuk berkunjung ke museum perjuangan, jadi saya tidak bisa ikut ke acara lain. b. Saya berencana untuk mengunjungi paman pada musim liburan. c. Saya ingin mendaftar sebagai peserta bimbingan belajar. Apakah boleh? d. Saya ingin memesan 3 tiket pesawat ke Bali, terima kasih. Maaf kalau ada yang salah! :)