tolong dijawab ya please yang jawab dapat pahala aminnnn
aprianijabir
-saluram eustachius : mengurangi tekanan di telinga tengah -tulang pendengar (landasan,sanggurdi,martil) : menghantarkan dan memperbesar getaran ke telinga bagian dalam
0 votes Thanks 2
mahdalena1 b. Telinga tengah Bagian ini merupakan rongga yang berisi udara untuk menjaga tekanan udara agar seimbang. Di dalamnya terdapat saluran Eustachio yang menghubungkan telinga tengah dengan faring. Rongga telinga tengah berhubungan dengan telinga luar melalui membran timpani.Hubungan telinga tengah dengan bagian telinga dalam melalui jendela oval dan jendela bundar yang keduanya dilapisi dengan membran yang transparan. Selain itu terdapat pula tiga tulang pendengaran yang tersusun seperti rantai yang menghubungkan gendang telinga dengan jendela oval. Ketiga tulang tersebut adalah tulang martil (maleus) menempel pada gendang telinga dan tulang landasan (inkus). Kedua tulang ini terikat erat oleh ligamentum sehingga mereka bergerak sebagai satu tulang. Tulang yang ketiga adalah tulang sanggurdi (stapes) yang berhubungan dengan jendela oval. Antara tulang landasan dan tulang sanggurdi terdapat sendi yang memungkinkan gerakan bebas.
-tulang pendengar (landasan,sanggurdi,martil) : menghantarkan dan memperbesar getaran ke telinga bagian dalam