Tuliskan pengertian erosi, abrasi dan banjir sertakan cara mencegahnya!
Liaa0405
1. Erosi = Erosi adalah peristiwa pengikisan padatan (sedimen, tanah, batuan, dan partikel lainnya) akibat transportasi angin, air atau es, karakteristik hujan, creep pada tanah dan material lain di bawah pengaruh gravitasi, atau oleh makhluk hidup semisal hewan yang membuat liang, dalam hal ini disebut bio-erosi. Cara mencegahnya = 1. Lakukan Konservasi Tanah 2. Membuat Terasering 3. Countur Farming 4. Membuat Tanggul Pasangan 5. Optimalkan Drainase atau Saluran Air 6. Lakukan Rotasi Tanam (Crop Rotation) 7. Lakukan Reboisasi 8. Menjaga Kelestarian Daerah Aliran Sungai (DAS). Selengkapnya silakan baca
2. Abrasi = Abrasi adalah proses pengikisan pantai oleh gelombang laut dan arus laut yang bersifat merusak Cara mencegahnya = 1. Melestarikan hutan bakau 2. Melestarikan terumbu karang 3. Melarang pertambangan pasir pantai
3. Banjir = Banjir adalah peristiwa terbenamnya daratan oleh air, peristiwa banjir timbul jika air menggenangi daratan yang biasanya kering, banjir pada umumnya disebabkan oleh air air sungai yang meluap ke lingkungan sekitarnya sebagai akibat curah hujan yang tinggi, kekuatan banjir mampu merusak rumah dan menyapu fondasinya. Cara mencegahnya = 1. Tidak membuang sampah sembarangan 2. Tidak membangun pemukiman di tepi sungai 3. Memperkokoh bangunan bendungan/waduk
Cara mencegahnya = 1. Lakukan Konservasi Tanah
2. Membuat Terasering
3. Countur Farming
4. Membuat Tanggul Pasangan
5. Optimalkan Drainase atau Saluran Air
6. Lakukan Rotasi Tanam (Crop Rotation)
7. Lakukan Reboisasi
8. Menjaga Kelestarian Daerah Aliran Sungai (DAS). Selengkapnya silakan baca
2. Abrasi = Abrasi adalah proses pengikisan pantai oleh gelombang laut dan arus laut yang bersifat merusak
Cara mencegahnya = 1. Melestarikan hutan bakau
2. Melestarikan terumbu karang
3. Melarang pertambangan pasir pantai
3. Banjir = Banjir adalah peristiwa terbenamnya daratan oleh air, peristiwa banjir timbul jika air menggenangi daratan yang biasanya kering, banjir pada umumnya disebabkan oleh air air sungai yang meluap ke lingkungan sekitarnya sebagai akibat curah hujan yang tinggi, kekuatan banjir mampu merusak rumah dan menyapu fondasinya.
Cara mencegahnya =
1. Tidak membuang sampah sembarangan
2. Tidak membangun pemukiman di tepi sungai
3. Memperkokoh bangunan bendungan/waduk
Semoga Membantu ^_^