Benua Australia merupakan benua terkecil di dunia. Benua Australia ditemukan oleh James Cook pada 1770. Benua Australia terletak di 9° LS - 45° LS dan 113° BT - 154° BT.
Secara geografis, Benua Australia memiliki batas batas sebagai berikut :
- Utara : Laut Arafuru dan Laut Koral - Timur : Samudra Pasifik Selatan - Selatan : Samudra Hindia - Barat : Samudra Hindia
Penduduk asli Benua Australia adalah Suku Aborigin. Sedangkan senjata tradisional suku Aborigin adalah Bumerang.
Australia terdiri dari 6 negara bagian, yaitu : - New South Wales - Queesland - Australia Selatan - Australia Barat - Tasmania - Australia Utara
Benua Australia merupakan benua terkecil di dunia. Benua Australia ditemukan oleh James Cook pada 1770. Benua Australia terletak di 9° LS - 45° LS dan 113° BT - 154° BT.
Secara geografis, Benua Australia memiliki batas batas sebagai berikut :
- Utara : Laut Arafuru dan Laut Koral
- Timur : Samudra Pasifik Selatan
- Selatan : Samudra Hindia
- Barat : Samudra Hindia
Penduduk asli Benua Australia adalah Suku Aborigin. Sedangkan senjata tradisional suku Aborigin adalah Bumerang.
Australia terdiri dari 6 negara bagian, yaitu :
- New South Wales
- Queesland
- Australia Selatan
- Australia Barat
- Tasmania
- Australia Utara
___
Mata Pelajaran : IPS
Kelas : VI
Materi : Benua di Dunia
Kata Kunci : Letak geografis Australia
Kode Soal : 10
Kode Kategorisasi : 6.10