(22) Mereka berkata, “Wahai Musa, sesungguhnya di dalamnya (negeri itu) ada orang-orang yang sangat kuat dan kejam. Kami tidak akan memasukinya sebelum mereka keluar. Jika mereka keluar dari sana, kami pasti akan masuk.”
(23) Berkatalah dua orang laki-laki di antara mereka yang bertakwa, yang keduanya telah diberi nikmat oleh Allah, “Masukilah pintu gerbang negeri itu untuk (menyerang) mereka (penduduk Baitulmaqdis). Jika kamu memasukinya, kamu pasti akan menang. Bertawakallah hanya kepada Allah, jika kamu orang-orang mukmin.”
(24) Mereka berkata, “Wahai Musa, sesungguhnya kami sampai kapan pun tidak akan memasukinya selama mereka masih ada di dalamnya. Oleh karena itu, pergilah engkau bersama Tuhanmu, lalu berperanglah kamu berdua. Sesungguhnya kami tetap berada di sini saja.”
(25) Dia (Musa) berkata, “Ya Tuhanku, aku tidak mempunyai kekuasaan apa pun, kecuali atas diriku sendiri dan saudaraku. Oleh sebab itu, pisahkanlah antara kami dan kaum yang fasik itu.”
» Penjelasan Tajwid
1. Alif Lam Qomariah
Alif lam qomariah adalah salah satu hukum bacaan lam ta'rif yang terjadi apabila terdapat huruf lam ta'rif (ال) yang bertemu dengan salah satu huruf qomariah yaitu ا، ب، ج، ح، خ، ع، غ، ف، ق، ك، م، و، هـ، ي. Pada alif lam qomariah, huruf ال harus terbaca.
2.AlifLamSyamsiyah
Alif lam syamsiyah adalah salah satu hukum lam ta'rif yang terjadi apabila terdapat huruf ال yang bertemu huruf-huruf syamsiyah, yaitu ت، ث، د، ذ، ر، ز، س، ش، ص، ض، ط، ظ، ل، ن. Pada alif lam syamsiyah, huruf ال tidak terbaca.
Sebab hukum bacaan alif lam qomariah pada surah al-Maidah ayat 22-25:
Ayat 23: الْبَابَ, sebab: ال bertemu dengan ب
Ayat 25: الْقَوْمِ, sebab: ال bertemu dengan ق
Ayat 25: الْفٰسِقِيْنَ, sebab: ال bertemu dengan ف
Sebab hukum bacaan alif lam syamsiyah pada surah al-Maidah ayat 22-25:
Ayat 23: الَّذِيْنَ, sebab: ال bertemu dengan ل
وَاللّٰهُ اَعْلَمُ بِاالصَّوَافَ
Pelajari Lebih Lanjut
Tuliskan masing masing 10 kalimat yang termasuk pada bagian hukum bacaan Al syamsiah dan Al Qomariyah: https://brainly.co.id/tugas/54062166
Hukum tajwid Q. s al-maidah 48: https://brainly.co.id/tugas/22116583
Surat almaidah ayat 21 beserta tajwidnya: https://brainly.co.id/tugas/15591543
بِسْـــــــمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ
Contoh hukum bacaan alif lam qomariah dalam surah al-Maidah ayat 22-25:
Contoh hukum bacaan alif lam syamsiyah dalam surah al-Maidah ayat 22-25:
Pembahasan
» Surah al-Maidah Ayat 22-25
قَالُوْا يٰمُوْسٰٓى اِنَّ فِيْهَا قَوْمًا جَبَّارِيْنَۖ وَاِنَّا لَنْ نَّدْخُلَهَا حَتّٰى يَخْرُجُوْا مِنْهَاۚ فَاِنْ يَّخْرُجُوْا مِنْهَا فَاِنَّا دٰخِلُوْنَ (٢٢) قَالَ رَجُلَانِ مِنَ الَّذِيْنَ يَخَافُوْنَ اَنْعَمَ اللّٰهُ عَلَيْهِمَا ادْخُلُوْا عَلَيْهِمُ الْبَابَۚ فَاِذَا دَخَلْتُمُوْهُ فَاِنَّكُمْ غٰلِبُوْنَ ەۙ وَعَلَى اللّٰهِ فَتَوَكَّلُوْٓا اِنْ كُنْتُمْ مُّؤْمِنِيْنَ (٢٣) قَالُوْا يٰمُوْسٰٓى اِنَّا لَنْ نَّدْخُلَهَآ اَبَدًا مَّا دَامُوْا فِيْهَا ۖ فَاذْهَبْ اَنْتَ وَرَبُّكَ فَقَاتِلَآ اِنَّا هٰهُنَا قٰعِدُوْنَ (٢٤) قَالَ رَبِّ اِنِّيْ لَآ اَمْلِكُ اِلَّا نَفْسِيْ وَاَخِيْ فَافْرُقْ بَيْنَنَا وَبَيْنَ الْقَوْمِ الْفٰسِقِيْنَ (٢٥)
Artinya:
(22) Mereka berkata, “Wahai Musa, sesungguhnya di dalamnya (negeri itu) ada orang-orang yang sangat kuat dan kejam. Kami tidak akan memasukinya sebelum mereka keluar. Jika mereka keluar dari sana, kami pasti akan masuk.”
(23) Berkatalah dua orang laki-laki di antara mereka yang bertakwa, yang keduanya telah diberi nikmat oleh Allah, “Masukilah pintu gerbang negeri itu untuk (menyerang) mereka (penduduk Baitulmaqdis). Jika kamu memasukinya, kamu pasti akan menang. Bertawakallah hanya kepada Allah, jika kamu orang-orang mukmin.”
(24) Mereka berkata, “Wahai Musa, sesungguhnya kami sampai kapan pun tidak akan memasukinya selama mereka masih ada di dalamnya. Oleh karena itu, pergilah engkau bersama Tuhanmu, lalu berperanglah kamu berdua. Sesungguhnya kami tetap berada di sini saja.”
(25) Dia (Musa) berkata, “Ya Tuhanku, aku tidak mempunyai kekuasaan apa pun, kecuali atas diriku sendiri dan saudaraku. Oleh sebab itu, pisahkanlah antara kami dan kaum yang fasik itu.”
» Penjelasan Tajwid
1. Alif Lam Qomariah
Alif lam qomariah adalah salah satu hukum bacaan lam ta'rif yang terjadi apabila terdapat huruf lam ta'rif (ال) yang bertemu dengan salah satu huruf qomariah yaitu ا، ب، ج، ح، خ، ع، غ، ف، ق، ك، م، و، هـ، ي. Pada alif lam qomariah, huruf ال harus terbaca.
2. Alif Lam Syamsiyah
Alif lam syamsiyah adalah salah satu hukum lam ta'rif yang terjadi apabila terdapat huruf ال yang bertemu huruf-huruf syamsiyah, yaitu ت، ث، د، ذ، ر، ز، س، ش، ص، ض، ط، ظ، ل، ن. Pada alif lam syamsiyah, huruf ال tidak terbaca.
Sebab hukum bacaan alif lam qomariah pada surah al-Maidah ayat 22-25:
Sebab hukum bacaan alif lam syamsiyah pada surah al-Maidah ayat 22-25:
وَاللّٰهُ اَعْلَمُ بِاالصَّوَافَ
Pelajari Lebih Lanjut
Detail Jawaban