Tuliskan dan laporkan kembali proses sidang PPKI sampai ditetapkannya UUD negara RI tahun 1945
shantirija
Kekalahan Jepang dalam perang dunia ke-2 membuka kesempatan bagi bangsa indonesia untuk mempersiapkan kemerdekaan bangsa indonesia sendiri. Pada tanggal 7 Agustus 1945 BPUPKI dibubarkan oleh Jepang. Sebagai gantinya dibentuklah PPKI yang beranggotakan 21 orang. Pada tanggal 17 Agustus 1945, bangsa indonesia memproklamasikan kemerdekaannya keseluruh dunia. dan pada tanggal 18 Agustus1945 PPKI melaksanakan sidang yang menetapkan 3 hal: 1 Menetapkan UUD Negara republik Indonesia 2 Memilih presiden dan wakil presiden 3 Membentuk sebuah komite Nasional