Pengertian INTERAKSI MANUSIA dengan lingkungan adalah hubungan yang terjalin antara manusia dengan lingkungannya yang melibatkan aksi reaksi sehingga di dalamnya terdapat unsur saling mempengaruhi satu sama lain.
Mungkin maksudnya Interaksi dengan lingkungan alam
Pembahasan:
Arti dari interaksi antara manusia dengan lingkungan alam adalah interaksi yang mengharuskan manusia menyesuaikan diri dengan alam dan menjadikan manusia dapat memanfaatkan alam sekitarnya. Interaksi antara manusia dengan lingkungan alam dapat berlangsung dengan positif maupun negatif.
Contoh:
Petani yang menyesuaikan musim hujan sebagai waktu menanam padi. Nelayan yang menyesuaikan waktu berlayar agar didapat hasil tangkapan yang maksimal.
penjelasan:
jadi intinya kita menyesuaikan diri dengan keadaan alam
Jawaban:
Pengertian INTERAKSI MANUSIA dengan lingkungan adalah hubungan yang terjalin antara manusia dengan lingkungannya yang melibatkan aksi reaksi sehingga di dalamnya terdapat unsur saling mempengaruhi satu sama lain.
Penjelasan:
Moga membantu
JANGAN LUPA FOLLOW
Jawaban:
Interaksi dengan lingkungan?
Mungkin maksudnya Interaksi dengan lingkungan alam
Pembahasan:
Arti dari interaksi antara manusia dengan lingkungan alam adalah interaksi yang mengharuskan manusia menyesuaikan diri dengan alam dan menjadikan manusia dapat memanfaatkan alam sekitarnya. Interaksi antara manusia dengan lingkungan alam dapat berlangsung dengan positif maupun negatif.
Contoh:
Petani yang menyesuaikan musim hujan sebagai waktu menanam padi. Nelayan yang menyesuaikan waktu berlayar agar didapat hasil tangkapan yang maksimal.
penjelasan:
jadi intinya kita menyesuaikan diri dengan keadaan alam