karena ketika melakukan penelitian, berarti kita sedang mencari mengapa suatu hal / kejadian / masalah bisa terjadi. Masalah itu kita teliti dengan seksama dan tepat. Untuk meneliti masalah tersebut dengan tepat, maka dibutuhkan pertanyaan penelitian dengan bentuk pertanyaan "bagaimana" dan "mengapa", agar penelitian yang kita lakukan tepat sasaran dan tidak keluar dari topik
Jawaban:
karena ketika melakukan penelitian, berarti kita sedang mencari mengapa suatu hal / kejadian / masalah bisa terjadi. Masalah itu kita teliti dengan seksama dan tepat. Untuk meneliti masalah tersebut dengan tepat, maka dibutuhkan pertanyaan penelitian dengan bentuk pertanyaan "bagaimana" dan "mengapa", agar penelitian yang kita lakukan tepat sasaran dan tidak keluar dari topik