Tujuan dilaksanakannya Konferensi Asia Afrika adalah
RezaPandai1
Konferensi Asia Afrika (KAA) merupakan sebuah konferensi tingkat tinggi yang diadakan oleh negara-negara dari Asia dan Afrika. Konferensi ini diadakan pada tanggal 18-24 April 1955 dan sering disebut Konferensi Bandung karena memang diselenggarakan di Gedung Merdeka, Bandung. Tujuan Konferensi Asia Afrika antara lain untuk mempererat solidaritas negara-negara di Asia dan Afrika serta melawan kolonialisme barat.
1. Menciptakan perdamaian dan ketenyraman hidup bangsa bangsa Asia dan Afrika.
2. Memajukan kehendak luhur dengan meningkatkan kerja sama antara bangsa bangsa Asia dan Afrika dalam bidang sosial,ekonomi,dan kebudayaan untuk kepentingan bersama,persahabatan,dan hubungan bertetangga yang baik.
3.Memperluas peranan bangsa bangsa Asia dan Afrika dalam kerjasama Internasional dan ikut serta mengusahakan perdamaian dunia
Yaitu :
1. Menciptakan perdamaian dan ketenyraman hidup bangsa bangsa Asia dan Afrika.
2. Memajukan kehendak luhur dengan meningkatkan kerja sama antara bangsa bangsa Asia dan Afrika dalam bidang sosial,ekonomi,dan kebudayaan untuk kepentingan bersama,persahabatan,dan hubungan bertetangga yang baik.
3.Memperluas peranan bangsa bangsa Asia dan Afrika dalam kerjasama Internasional dan ikut serta mengusahakan perdamaian dunia