1. shalat tahajjud adalah salat sunah muakad yang didirikan pada malam hari atau sepertiga malam setelah terjaga dari tidur. Salat ini bukanlah bagian dari salat lima waktu yang diwajibkan bagi umat Muslim.
2.Keutamaan shalat tahajjud itu seperti keutamaan sedekah yang dilakukan secara sirr (rahasia) dibanding sedekah yang dilaksanakan secara terang-terangan di depan publik. Selisih perbandingan antara keduanya adalah 70 kali lipat.
5. Tahajjud tidak memiliki jumlah rakaat tertentu yang harus dilakukan, dan dapat dikerjakan tidak terbatas rakaat. Namun, salat tahajud didirikan sekurang-kurangnya dua rakaat, dilanjutkan dengan witir sebagaimana Rasulullah mengerjakannya.
Sholat tahajud adalah sholat sunnah yang dikerjakan pada waktu malam hari dan dilaksanakan sesudah tidur sebentar. Sholat tahajud juga disebut dengan sholat malam (Qiyamul Laili).
2.)Sebutkankeutamaanshalattahajud!
Jawaban:
1. Mendapatkan tempat yang terpuji
2. Mendapatkan ketenangan hati
3. Dikabulkannya doa-doa
4. Dipermudah segala urusannya
5. Mendapat ampunan atas segala dosa
6. Bekal amal ibadah untuk akhirat
7. Diangkat derajatnya
3.)Tulislahbacaanniatshalattahajud!
Jawaban:
Doa dan Niat shalat tahajud adalah sebagai berikut :
Sholat tahajud bisa dikerjakan kapan pun dalam kurun waktu setelah isya' sampai masuknya waktu subuh. Walaupun begitu ada waktu yang paling dianjurkan untuk melaksanakan sholat tahajud, yaitu sepertiga malam terakhir. Sepertiga malam terakhir berarti lepas tengah malam hingga masuknya waktu subuh.
Mengenai tata cara sholat tahajud, sholat sunnah ini dikerjakan 2 rakaat, 2 rakaat dengan jumlah rakaat tak terbatas. Walaupun begitu menurut hadits HR Bukhari dan Muslim, Rasulullah SAW tidak pernah mengerjakan sholat tahajud lebih dari 11 atau 13 rakaat (jumlah rakaat dengan witir).
Jawaban:
1. shalat tahajjud adalah salat sunah muakad yang didirikan pada malam hari atau sepertiga malam setelah terjaga dari tidur. Salat ini bukanlah bagian dari salat lima waktu yang diwajibkan bagi umat Muslim.
2.Keutamaan shalat tahajjud itu seperti keutamaan sedekah yang dilakukan secara sirr (rahasia) dibanding sedekah yang dilaksanakan secara terang-terangan di depan publik. Selisih perbandingan antara keduanya adalah 70 kali lipat.
3.Ushallii sunnatan tahajjudi rak’ataini mustaqbilal qiblati lillahi ta’alla
4.di Sepertiga malam
5. Tahajjud tidak memiliki jumlah rakaat tertentu yang harus dilakukan, dan dapat dikerjakan tidak terbatas rakaat. Namun, salat tahajud didirikan sekurang-kurangnya dua rakaat, dilanjutkan dengan witir sebagaimana Rasulullah mengerjakannya.
semoga membantu:)
1.) Apakah Yg dimaksud dengan shalat tahajud ?
Jawaban :
Sholat tahajud adalah sholat sunnah yang dikerjakan pada waktu malam hari dan dilaksanakan sesudah tidur sebentar. Sholat tahajud juga disebut dengan sholat malam (Qiyamul Laili).
2.) Sebutkan keutamaan shalat tahajud !
Jawaban :
1. Mendapatkan tempat yang terpuji
2. Mendapatkan ketenangan hati
3. Dikabulkannya doa-doa
4. Dipermudah segala urusannya
5. Mendapat ampunan atas segala dosa
6. Bekal amal ibadah untuk akhirat
7. Diangkat derajatnya
3.) Tulislah bacaan niat shalat tahajud !
Jawaban :
Doa dan Niat shalat tahajud adalah sebagai berikut :
أُصَلِّيْ سُنَّةَ التَّهَجُّدِ رَكْعَتَيْنِ لِلَّهِ تَعَالَى
Bahasa latin : Ushollii sunnatat tahajjudi rak’ataini lillaahi ta’aalaa.
arti dalam bahasa Indonesia-nya : Aku (niat). shalat sunat tahajud 2 rakaat, karena Allah Ta’ala
4.) Kapan waktu yg paling afdal mengerjakan shalat tahajud ?
Jawaban :
Sholat tahajud bisa dikerjakan kapan pun dalam kurun waktu setelah isya' sampai masuknya waktu subuh. Walaupun begitu ada waktu yang paling dianjurkan untuk melaksanakan sholat tahajud, yaitu sepertiga malam terakhir. Sepertiga malam terakhir berarti lepas tengah malam hingga masuknya waktu subuh.
5.) Jelaskan mengenai jumlah rakaat minimal dan dan maksimal shalat tahajud !
Jawaban :
Mengenai tata cara sholat tahajud, sholat sunnah ini dikerjakan 2 rakaat, 2 rakaat dengan jumlah rakaat tak terbatas. Walaupun begitu menurut hadits HR Bukhari dan Muslim, Rasulullah SAW tidak pernah mengerjakan sholat tahajud lebih dari 11 atau 13 rakaat (jumlah rakaat dengan witir).
▶Semoga Membantu
☘TanteRinaMntok☘