Tolong kasi tau dunk pengertian-pengertian dari asesoris asesoris dalam TIK, seperti Charger dll
GusGina
Pengertian-pengertian dari asesoris asesoris dalam TIK: 1. charger ⇒ mengisi ulang daya baterai yang telah habis. 2. speaker ⇒ mengeluarkan suara. 3. mouse ⇒ mengeerakkan kursor di monitor 4. mouse pad ⇒ sebagai tatakan mouse 5. cpu ⇒ sumber daya menghidupkan komputer 6. modem ⇒ hardware untuk mengakses internet 7. headphone ⇒ alat untuk mendengarkan musik sendiri agar terdengar lebih keras 8. cooling pad ⇒ alat pendingin laptop 9. monitor ⇒ menampilkan gambar atau tulisan
Apabila menurutmu ini membantu, Ucapkan terima kasih dan jadikan ini sebagai jawaban terbaik ya, teman? Semoga membantu :)
1. charger ⇒ mengisi ulang daya baterai yang telah habis.
2. speaker ⇒ mengeluarkan suara.
3. mouse ⇒ mengeerakkan kursor di monitor
4. mouse pad ⇒ sebagai tatakan mouse
5. cpu ⇒ sumber daya menghidupkan komputer
6. modem ⇒ hardware untuk mengakses internet
7. headphone ⇒ alat untuk mendengarkan musik sendiri agar terdengar lebih keras
8. cooling pad ⇒ alat pendingin laptop
9. monitor ⇒ menampilkan gambar atau tulisan
Apabila menurutmu ini membantu,
Ucapkan terima kasih dan jadikan ini sebagai jawaban terbaik ya, teman?
Semoga membantu :)