1. Tari berpasangan adalah suatu bentuk tari yang disajikan oleh seoasang penari, baik pria-wanita, sesama pria, maupun sesama wanita
2.Tari kelompok ialah tarian yang dilakukan oleh sekelompok penari, bisa terdiri dari beberapa pasangan yang menarikan bersama-sama atau beberapa penari tunggal yang menari bersama-sama membentuk tari kelompok
3.POLA LANTAI MELINGKAR
POLA LANTAI VERTIKAL
POLA LANTAI HORIZONTAL
POLA LANTAI DIAGONAL
4.Gerakan tari adalah gerak tubuh yang selaras dan berirama sehingga menghasilkan karya seni yang dilakukan di tempat dan waktu tertentu
5.Tari berpasangan adalah jenis tari yang dimainkan oleh 2 orang secara berpasangan. Pasangan dalam tari ini dapat berlawanan jenis atau sesama jenis. Gerakan antar kedua penari dalam tari berpasangan dimainkan dengan saling melengkapi, mengisi, dan saling berinteraksi.
Jawaban:
1.Komposisi Tari yang diperagakan oleh dua orang penari secara berpasangan
2.Tari yang terdiri dari sekelompok penari
3.Melingkar, vertikal, horizontal, diagonal
4.Gerak tubuh yang selaras dan berirama sehingga menghasilkan karya seni yang dilakukan di tempat dan waktu tertentu
5.Tari berpasangan adalah jenis Tari yang dilakukan oleh 2 orang. Gerakan antar kedua penari dimainkan dengan saling melengkapi,mengisi, dan saling berinteraksi
Penjelasan:
Semoga membantu
Jawaban:
1. Tari berpasangan adalah suatu bentuk tari yang disajikan oleh seoasang penari, baik pria-wanita, sesama pria, maupun sesama wanita
2.Tari kelompok ialah tarian yang dilakukan oleh sekelompok penari, bisa terdiri dari beberapa pasangan yang menarikan bersama-sama atau beberapa penari tunggal yang menari bersama-sama membentuk tari kelompok
3.POLA LANTAI MELINGKAR
POLA LANTAI VERTIKAL
POLA LANTAI HORIZONTAL
POLA LANTAI DIAGONAL
4.Gerakan tari adalah gerak tubuh yang selaras dan berirama sehingga menghasilkan karya seni yang dilakukan di tempat dan waktu tertentu
5.Tari berpasangan adalah jenis tari yang dimainkan oleh 2 orang secara berpasangan. Pasangan dalam tari ini dapat berlawanan jenis atau sesama jenis. Gerakan antar kedua penari dalam tari berpasangan dimainkan dengan saling melengkapi, mengisi, dan saling berinteraksi.
Penjelasan:
Maaf banget kalau salah.....
dan semoga membantu ya.... :)