Tolong jelaskan arti dari puisi kawan setiaku yang isinya adalah sbb : wahai kawanku engkau menghibur hatiku dari lara kesedihanku engkau seolah peri kecil di dalam bunga tidurku yang mengubah kesedihan menjadi kegembiraan dengan senyum kecil dibibirmu
wahai kawan kulalui masa indah denganmu kini... kita harus berpisah kau pergi jauh meninggalkanku tetapi... apalah daya demi masa depan kita mungkinkah kau akan kembali bercanda tawa seperti sediakala
grace9
Arti dari puisi ini adalah, seorang sahabat selalu menghibur kita dalam kesusahan. dalam keadaan apapun sahabat selalu berada di samping kita baik suka maupun duka. disini sang penulis merasa sedih dan khawatir akan kepergian sahabatnya.