October 2018 1 15 Report
Tolong, jawab pakai cara, ya!
1. Peternak ayam dapat menghasilkan 10.000 butir telur per hari. Modal yang dikeluarkan per bulan untuk membeli makanan ternak dan lain-lain adalah Rp8.000.000,00. Peternak tersebut menginginkan keuntungan dari usaha tersebut sebesar Rp2.000.000,00 per bulan.
Tentukanlah:
a. Harga jual telur per biji
b. Persentase keuntungannya
2. Karena kurang laku, seorang pedagang mengobral harga barangnya sehingga hanya memperoleh hasil penjualan Rp1.424.000,00. Ternyata setelah dihitung, pedagang tersebut rugi 11%. Tentukan harga belinya.

Tolong dibantu ya!
More Questions From This User See All

Life Enjoy

" Life is not a problem to be solved but a reality to be experienced! "

Get in touch

Social

© Copyright 2013 - 2024 KUDO.TIPS - All rights reserved.