BismillahirrahmaanirrahiimAssalamualaikum wr wb.Salam sejahtera untuk kita semua.Rekan-rekan, para manajer, supervisor, dan seluruh karyawanGriya Herba Natural yang saya hormati.Pada siang hari yang sejuk, tepat di antara liuk gelombanggunung dan lembah yang asri, ijinkan saya mengucapkan:selamat datang dalam rapat evaluasi akhir tahun yang luarbiasa ini.Bagaimana tidak luar biasa? Hingga detik ini, saya selakuDirektur perusahaan mampu memutuskan untuk mengadakanrapat di villa yang asri ini. Bagaimana tidak luar biasa? Karenadi depan saya saat ini telah berkumpul orang-orang yang luarbiasa. Sampai detik ini, saya masih diberikan umur panjangoleh Allah swt untuk duduk bersama Anda semua, tim yang luarbiasa bersemangat dalam bekerja untuk kemajuan kita bersama ini.Rekan-rekan saya yang luar biasa,Setahun yang lampau, kita telah sama-sama berjuang untuk memberikan sumbangsih terbaikbagi Griya Herba Natural. Segala daya upaya telah sama-sama kita kerahkan demi majunyaperusahaan ini. Tentu saja, lengkap dengan jatuh dan bangunnya.Jatuh-bangun adalah hal yang biasa dalam perjuangan. Begitu pula pengorbanan berupatenaga, waktu, serta curahan pikiran siang dan malam yang telah sama-sama kita keluarkan,demi keberlangsungan perusahaan, payung tempat kita bekerja untuk mencari nafkah ini.Untuk segala kehebatan perjuangan itu, saya ucapkan terima kasih dan apresiasi yangsetinggi-tingginya.Rekan-rekan yang hebat luar biasa,Sepanjang tahun yang lalu, terdapat berita atau laporan-laporan yang menggembirakan hati kitasemua. Beberapa orang tim pemasaran berhasil mempertahankan prestasi penjualannya,bahkan ada yang melampaui target capaian yang telah ditentukan perusahaan. Tentu saja inimerupakan sebuah prestasi yang patut untuk tetap dipertahankan dalam satu tahun ke depandan pada tahun-tahun yang akan datang. Dan sudilah bagi rekan-rekan berprestasi ini untukmenjadi guru dan inspirator bagi kami semua. Agar prestasi itu bisa ditularkan ke segenapkaryawan perusahaan.Namun demikian, di samping ada yang berbahagia dengan segenap prestasinya, mungkin adapula yang sedang bersedih dan berkecil hati. Mengapa? Karena belum bisa memenuhi targetcapaian yang dikehendaki perusahaan. Saya lebih senang menggunakan kata “belum”,dibandingkan “tidak”. Ya! Belum bisa memenuhi target capaian. Dan saya tidak katakan: tidakbisa memenuhi target capaian. Karena belum menandakan sebuah proses, ada peluang besar
BismillahirrahmaanirrahiimAssalamualaikum wr wb.Salam sejahtera untuk kita semua.Rekan-rekan, para manajer, supervisor, dan seluruh karyawanGriya Herba Natural yang saya hormati.Pada siang hari yang sejuk, tepat di antara liuk gelombanggunung dan lembah yang asri, ijinkan saya mengucapkan:selamat datang dalam rapat evaluasi akhir tahun yang luarbiasa ini.Bagaimana tidak luar biasa? Hingga detik ini, saya selakuDirektur perusahaan mampu memutuskan untuk mengadakanrapat di villa yang asri ini. Bagaimana tidak luar biasa? Karenadi depan saya saat ini telah berkumpul orang-orang yang luarbiasa. Sampai detik ini, saya masih diberikan umur panjangoleh Allah swt untuk duduk bersama Anda semua, tim yang luarbiasa bersemangat dalam bekerja untuk kemajuan kita bersama ini.Rekan-rekan saya yang luar biasa,Setahun yang lampau, kita telah sama-sama berjuang untuk memberikan sumbangsih terbaikbagi Griya Herba Natural. Segala daya upaya telah sama-sama kita kerahkan demi majunyaperusahaan ini. Tentu saja, lengkap dengan jatuh dan bangunnya.Jatuh-bangun adalah hal yang biasa dalam perjuangan. Begitu pula pengorbanan berupatenaga, waktu, serta curahan pikiran siang dan malam yang telah sama-sama kita keluarkan,demi keberlangsungan perusahaan, payung tempat kita bekerja untuk mencari nafkah ini.Untuk segala kehebatan perjuangan itu, saya ucapkan terima kasih dan apresiasi yangsetinggi-tingginya.Rekan-rekan yang hebat luar biasa,Sepanjang tahun yang lalu, terdapat berita atau laporan-laporan yang menggembirakan hati kitasemua. Beberapa orang tim pemasaran berhasil mempertahankan prestasi penjualannya,bahkan ada yang melampaui target capaian yang telah ditentukan perusahaan. Tentu saja inimerupakan sebuah prestasi yang patut untuk tetap dipertahankan dalam satu tahun ke depandan pada tahun-tahun yang akan datang. Dan sudilah bagi rekan-rekan berprestasi ini untukmenjadi guru dan inspirator bagi kami semua. Agar prestasi itu bisa ditularkan ke segenapkaryawan perusahaan.Namun demikian, di samping ada yang berbahagia dengan segenap prestasinya, mungkin adapula yang sedang bersedih dan berkecil hati. Mengapa? Karena belum bisa memenuhi targetcapaian yang dikehendaki perusahaan. Saya lebih senang menggunakan kata “belum”,dibandingkan “tidak”. Ya! Belum bisa memenuhi target capaian. Dan saya tidak katakan: tidakbisa memenuhi target capaian. Karena belum menandakan sebuah proses, ada peluang besar