antordwi
A.Konsumen primer(a):(50.000-45.000) kJ=5000 kJ Konsumen sekunder(b):(5000-4500) kJ=500 kJ Konsumen tersier(c):(500-450) kJ=50 kJ b.Selama aliran energi dari organisme ke yang lain, ada banyak kehilangan energi dalam bentuk panas,respirasi dll. Para produsen utama seperti autotrof ada lebih banyak lagi energi yang tersedia. Yang paling sedikit energi tersedia pada konsumen tersier. Dengan demikian, rantai makanan yang lebih pendek memiliki jumlah lebih banyak energi tersedia bahkan di tingkat trofik tertinggi(dalam piramida energi).dengan kata lain,ekosistem bersifat boros energi c. Dalam ekosistem ini makhluk hidup memiliki perannya masing-masing, mulai dari yang berperan sebagai produser, konsumen dan beberapa sebagai dekomposer (pengurai).Pertama,produsen sebagai organisme yang mampu membuat makanan sendiri berada di tingkat trofik pertama. Kemudian konsumen yang memakan produsen berada pada tingkat trofik kedua. Pada tingkat ketiga diduduki oleh konsumen yang memakan konsumen pertama, begitu juga pada tingkat trofik keempat dan seterusnya.Produsen adalah makhluk hidup yang dapat memproduksi zat organik dari zat anorganik yakni tumbuhan melalui fotosintetis . Konsumen I/ primer, yaitu hewan yang memakan tumbuhan (herbivora) secara langsung, contohnya sapi, kelinci, dan lain-lain. Konsumen II (sekunder) yaitu hewan yang memakan konsumen primer (karnivora). Seterusnya konsumen II dimakan oleh konsumen III (tersier). Seterusnya kegiatan makan-memakan berlangsung terus hingga sampai kepada konsumen terakhir atau biasa disebut konsumen puncak. Konsumen puncak adalah tingkatan dari konsumen dimana tidak ada lagi makhluk hidup lain yang memakannya. Seperti singa, beruang, buaya dan tentunya manusia.Dekomposer (pengurai) merupakan pemeran terakhir dalam suatu rantai makanan, dimana organisme ini berperan menguraikan bahan organik menjadi bahan anorganik, mengurai bahan organik dari tumbuhan mati atau bangkai hewan dan mengembalikan nutrisinya ke dalam tanah yang kemudian digunakan oleh produsen untuk berfotosintesis.Dari dekomposer rantai makanan berulang.Alasan lain di poin (b) Semoga bermanfaat
Konsumen sekunder(b):(5000-4500) kJ=500 kJ
Konsumen tersier(c):(500-450) kJ=50 kJ
b.Selama aliran energi dari organisme ke yang lain, ada banyak kehilangan energi dalam bentuk panas,respirasi dll. Para produsen utama seperti autotrof ada lebih banyak lagi energi yang tersedia. Yang paling sedikit energi tersedia pada konsumen tersier. Dengan demikian, rantai makanan yang lebih pendek memiliki jumlah lebih banyak energi tersedia bahkan di tingkat trofik tertinggi(dalam piramida energi).dengan kata lain,ekosistem bersifat boros energi
c. Dalam ekosistem ini makhluk hidup memiliki perannya masing-masing, mulai dari yang berperan sebagai produser, konsumen dan beberapa sebagai dekomposer (pengurai).Pertama,produsen sebagai organisme yang mampu membuat makanan sendiri berada di tingkat trofik pertama. Kemudian konsumen yang memakan produsen berada pada tingkat trofik kedua. Pada tingkat ketiga diduduki oleh konsumen yang memakan konsumen pertama, begitu juga pada tingkat trofik keempat dan seterusnya.Produsen adalah makhluk hidup yang dapat memproduksi zat organik dari zat anorganik yakni tumbuhan melalui fotosintetis . Konsumen I/ primer, yaitu hewan yang memakan tumbuhan (herbivora) secara langsung, contohnya sapi, kelinci, dan lain-lain. Konsumen II (sekunder) yaitu hewan yang memakan konsumen primer (karnivora). Seterusnya konsumen II dimakan oleh konsumen III (tersier). Seterusnya kegiatan makan-memakan berlangsung terus hingga sampai kepada konsumen terakhir atau biasa disebut konsumen puncak. Konsumen puncak adalah tingkatan dari konsumen dimana tidak ada lagi makhluk hidup lain yang memakannya. Seperti singa, beruang, buaya dan tentunya manusia.Dekomposer (pengurai) merupakan pemeran terakhir dalam suatu rantai makanan, dimana organisme ini berperan menguraikan bahan organik menjadi bahan anorganik, mengurai bahan organik dari tumbuhan mati atau bangkai hewan dan mengembalikan nutrisinya ke dalam tanah yang kemudian digunakan oleh produsen untuk berfotosintesis.Dari dekomposer rantai makanan berulang.Alasan lain di poin (b)
Semoga bermanfaat