1. Golongan muda yang ingin kemerdekaan diproklamasikan segera, setelah Jepang menyerah dan sebelum datangnya pasukan Sekutu (termasuk Belanda) ke Indonesia untuk menghindari vacuum of power (kekosongan kekuasaan).
Golongan tua berpendapat bahwa proklamasi didiskusikan terlebih dahulu dengan PPKI, untuk mencegah pertumpahan darah dengan pasukan Jepang yang masih berada di Indonesia.
perbedaan ini diselesaiakn melalui negosiasi setelah terjadi peristiwa Rengasdengklok
2. Proklamasi menjadi pernyataan resmi tentang kemerdekaan dan terbebas dari belenggu penjajah. Setelah berhasil menyatakan kemerdekaannya, Indonesia resmi menjadi negara yang berdaulat. Indonesia bebas untuk menentukan nasib bangsa tanpa harus dibelenggu para penjajah.
3. pelajaran yang dapat kita ambil adalah
- kita dapat menghargai perbedaan agama
- menghormati agama satu sama lain agar negara Indonesi tidak terpecah belah
- sikap berjiwa besar mau merubah piagam jakarta agar tetap terciptanya rasa damai dan adil di hati rakyat indonesia dan mau menerima pendapat.
4. Latar Belakangnya : Rapat di lapangan IKADA merupakan bentuk protes perlawanan terhadap rencana Jepang menyerahkan kekuasaan kepada sekutu pada tanggal 10 Sepetember 1945. Disisi lain para tokoh pergerakan mendengar kabar bahwa Belanda ingin kembali berkuasa di Indonesia.
5. yang menarik adalah ketika sukarno memproklamirkan kemerdekaan indonesia. karena itu merupakan awal kebangkitan indonesia yang hingga saat ini selalu diperingati setiap tahunnya.
1. Golongan muda yang ingin kemerdekaan diproklamasikan segera, setelah Jepang menyerah dan sebelum datangnya pasukan Sekutu (termasuk Belanda) ke Indonesia untuk menghindari vacuum of power (kekosongan kekuasaan).
Golongan tua berpendapat bahwa proklamasi didiskusikan terlebih dahulu dengan PPKI, untuk mencegah pertumpahan darah dengan pasukan Jepang yang masih berada di Indonesia.
perbedaan ini diselesaiakn melalui negosiasi setelah terjadi peristiwa Rengasdengklok
2. Proklamasi menjadi pernyataan resmi tentang kemerdekaan dan terbebas dari belenggu penjajah. Setelah berhasil menyatakan kemerdekaannya, Indonesia resmi menjadi negara yang berdaulat. Indonesia bebas untuk menentukan nasib bangsa tanpa harus dibelenggu para penjajah.
3. pelajaran yang dapat kita ambil adalah
- kita dapat menghargai perbedaan agama
- menghormati agama satu sama lain agar negara Indonesi tidak terpecah belah
- sikap berjiwa besar mau merubah piagam jakarta agar tetap terciptanya rasa damai dan adil di hati rakyat indonesia dan mau menerima pendapat.
4. Latar Belakangnya : Rapat di lapangan IKADA merupakan bentuk protes perlawanan terhadap rencana Jepang menyerahkan kekuasaan kepada sekutu pada tanggal 10 Sepetember 1945. Disisi lain para tokoh pergerakan mendengar kabar bahwa Belanda ingin kembali berkuasa di Indonesia.
5. yang menarik adalah ketika sukarno memproklamirkan kemerdekaan indonesia. karena itu merupakan awal kebangkitan indonesia yang hingga saat ini selalu diperingati setiap tahunnya.
SEMOGA MEMBANTU ^-^