TOLONG DIJAWAB DENGAN PENJELASAN YANG LOGIS. TERIMAHKASIH. 4. Indonesia adalah negara agraris karena …. a. Sebagian penduduknya adalah nelayan b. Sebagian besar penduduknya adalah pelaut c. Sebagian kecil penduduknya adalah pengangguran d. Sebagian besar penduduknya adalah berusaha di bidang pertanian. 5. Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki banyak laut, maka Indonesia disebut negara …. a. Maritim b. Agraris c. Tropis d. Katulistiwa
4. d. Sebagian besar penduduknya adalah berusaha di bidang pertanian.
5. a. Maritim
Penjelasan
Pertanian adalah kegiatan pemanfaatan sumber daya hayati yang dilakukan manusia untuk menghasilkan bahan pangan, bahan baku industri, atau sumber energi, serta untuk mengelola lingkungan hidupnya.
Agraria merupakan hal-hal yang terkait dengan pembagian, peruntukan, dan pemilikan lahan. Agraria sering pula disamakan dengan pertanahan. Dalam banyak hal, agraria berhubungan erat dengan pertanian, karena pada awalnya, keagrariaan muncul karena terkait dengan pengolahan lahan.
Penduduk atau warga suatu negara atau daerah bisa didefinisikan menjadi dua: Orang yang tinggal di daerah tersebut Orang yang secara hukum berhak tinggal di daerah tersebut. Dengan kata lain orang yang mempunyai surat resmi untuk tinggal di situ. Misalkan bukti kewarganegaraan, tetapi memilih tinggal di daerah lain.
Negara maritim adalah negara yang berada dalam kawasan laut yang luas. Selain itu, negara maritim biasanya negara yang memiliki banyak pulau. Selain itu, dengan aanya kepastian batas wilayah laut dapat terpelihara kedaulatan suatu negara dan penegakkan hukum di wilayah perairan.
Indonesia disebut Negara Maritim. Indonesia sering disebut sebagai negara Maritim karena secara geografis mempunyai daerah teritorial perairan dan laut yang lebih luas bahkan lebih dari daerah dan teritorial darat.
Dalam negara maritim kekuatan armada laut sangat penting untuk melindungi negara dari ancaman di laut yang wilayahnya luas, seperti penyelundupan, bajak laut, pencurian ikan dan serangan dari laut. Selain penyelundupan, ancaman lain adalah pencurian ikan yang dilakukan oleh nelayan asing.
Answer by : NARAL30
JAWABAN
4. d. Sebagian besar penduduknya adalah berusaha di bidang pertanian.
5. a. Maritim
Penjelasan
Pelajari lebih lanjut ya
Apa pengertian dari negara maritim? brainly.co.id/tugas/2904991