4.karankalau tidak di jaga akan dapat membawa penyakit kepada diri sendiri
5.berfungsiuntuk memproduksi dan menyimpan,serta mengantarkan sperma untuk membuahi sel telur,sedangkan untuk wanita berfungsi untuk memproduksi sel telur dan menyediakan tempat janin selama kehamilan
jawaban:
1.-menjaga kebersihan
-makan makanan yg sehat
-ganti dengan minyak zaitun
-hindari rokok
-jangan minum alkohol
-hindari seks berisiko
-istirahat secukupnya
2.-menjaga kesehatan organ reproduksinya
-berhenti merokok dan tidak mengonsumsi
alkohol
-menjaga berat badan
-jada testis tetap keadaan sejuk
-hindari paparan racun
-konsumsi makanan sehat
3.-payudara mulai tumbuh
-tumbuh bulu bulu halus pada area tertentu
-keluar cairan dari vagina
-haid
-tinggi badan meningkat
-pinggul lebih besar
-munculnya jerawat
-perubahan emosional
4.karan kalau tidak di jaga akan dapat membawa penyakit kepada diri sendiri
5.berfungsi untuk memproduksi dan menyimpan,serta mengantarkan sperma untuk membuahi sel telur,sedangkan untuk wanita berfungsi untuk memproduksi sel telur dan menyediakan tempat janin selama kehamilan
semoga membantu ya:)